Atas Nama Jodoh, Kritik Take Me Out Indonesia 2013
Jodoh merupakan salah satu rahasia Allah swt yang ditetapkan kepada manusia sebelum ia dilahirkan di alam dunia. Tidak ada yang tahu detil kecuali Dzat yang menciptakan manusia secara berpasangan. Karenanya, jelas dusta jika ada yang mengaku bisa meramal siapa jodoh…