Lafzi adalah aplikasi pencari lafaz pada Al-Quran. Aplikasi ini dibuat untuk memudahkan pencarian ayat dengan lafaz tertentu pada Al-Quran hanya dengan aksara Latin biasa berdasarkan pelafalan pembicara bahasa Indonesia, tanpa perlu mengetikkannya dalam aksara Arab.
Aplikasi ini adalah hasil dari penelitian skripsi Departemen Ilmu Komputer, Institut Pertanian Bogor oleh Muhammad Abrar Istiadi, S.Kom dengan pembimbing Ahmad Ridha, S.Kom MS.
Anda bisa mendapatkan Link ke Lafdzi dengan mengunjungi Laman Departemen Ilmu Komputer IPB berikut: http://cs.ipb.ac.id/http://cs.ipb.ac.id/
Atau langsung mengunjunginya di link ini : http://apps.cs.ipb.ac.id/lafzi/web/
Coba kalo lafzi digabung dgn huda.id dari badr interactive depok
Makin mantap jika lafzi dikolaborasikan dengan huda.id
Ide bagus…
Saran anda sudah kami sampaikan ke pihak pengembang. Kita tunggu tanggapan mereka….