Tag santri bina qolbu

Menghafal Al-Quran Meski Menderita Epilepsi

Sebelum masuk waktu shalat dia sudah bersiap-siap untuk pergi berwudhu, dia membawa Al-Quran yang biasa ia pegang dan tak lupa peci kesayangannya, dia sudah siap pergi ke masjid dikala teman-teman yang lain masih asyik mengobrol atau menunggu bentakan kakak asuh…

Santri Luar Biasa; Menghafal Al-Quran Meski Down Syndrom dan Epilepsi

Menghafal Al-Quran itu sebuah pekerjaan yang berat, disebut demikian karena untuk melakukannya dibutuhkan waktu dan semangat yang ekstra. Namun pahala yang besar akan diberikan Allah kepada orang-orang yang bisa menghafal Al-Quran baik ketika di dunia dan kelak di akhirat nanti.…