Al-Furqan Digital Library: Portal Koleksi Manuskrip Dunia Islam Terlengkap

AHMADBINHANBAL.COMThe Al-Furqān Islamic Heritage Foundation adalah lembaga non profit yang didirikan di London, UK pada tahun 1988. Pendirinya adalah Syaikh Ahmed Zaki Yamani, mantan menteri perminyakan Saudi Arabia. Lembaga ini berfokus pada studi, katalog, publikasi dan konservasi manuskrip Islam di seluruh dunia.

Mengenal Syaikh Ahmed Zaki Yamani

Al-Furqan Digital Library

Al-Furqan baru-baru ini membuka Portal Koleksi Manuskrip Digital, menyediakan akses ke berbagai manuskrip warisan Islam berdasarkan database yang dimiliki Al-furqan.

Portal manuskrip Islam ini dibangun di atas kerja keras Yayasan Al-Furqan melalui katalog yang diterbitkan. Di koleksi ini, pengguna dapat menelusuri dan mencari lebih dari 50.000 catatan manuskrip dari lebih dari 100 koleksi pribadi dan non pribadi yang sebelumnya diterbitkan oleh Manuscript Centre.

Platform online bisa berguna untuk menemukan koleksi manuskrip Islam ‘tersembunyi’. Keterangannya mencakup daftar tulisan tangan dasar hingga katalog deskriptifnya.

Data dari AMA.uk, di antara perusahaan programming yang mengerjakan Al-Furqan dapat menjadi gambara dari Al-Furqan Digital Library.

*maaf jika ada kekurangan, artikel masih terus dikembangkan.

Share your love
Jumal Ahmad
Jumal Ahmad

Jumal Ahmad Ibnu Hanbal menyelesaikan pendidikan sarjana pada jurusan Pendidikan Agama Islam dan Magister Pengkajian Islam di SPS UIN Jakarta. Aktif di lembaga Islamic Character Development dan Aksi Peduli Bangsa.

Newsletter Updates

Enter your email address below and subscribe to our newsletter

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *