Tag quran

Realita Umat Islam Hari Ini

Tidak dapat dipungkiri bahwa era sekarang adalah Era Amerika Serikat (al-Ashr al-Amriki). Seluruh dunia memiliki ketergantungan yang sangat besar terhadap AS, Israel dan sekutunya. AS dan Eropa yang beragama Nashrani dan Israel yang Yahudi sangat kuat mencengkeram dunia Islam. Bahkan…

Memahami Metode Tafsir Yang Benar

Sebagian orang berpendapat bahwa penafsiran ulama terdahulu terhadap Al Qur’an sudah tidak sesuai dengan konteks dan kondisi sekarang. Karenanya, perlu ada penafsiran ulang terhadap ayat-ayat Al Qur’an agar sesuai dengan konteks kekinian. Dasar mereka. kaidah ushul fiqih yang berbunyi, “Alhukmu…

Uslub-Uslub dalam Tafsir

Tafsir at-Tahlili Pengertian: Yaiitu metode yang dipakai seorang mufasir dengan cara mengurutkan ayat secara global baik itu melalui ayat, surat atau satu al-Quran, lalu ia menjelaskan makna dari ayat-ayat tersebut, balaghah, sebab turunnya ayat, hukum, hikmahdan yang lainnya Kelebihan dari…

web Jumal ahmad

Beda Muktazilah dan Islam Liberal dalam Masalah Al-Quran

Dalam pandangan kaum muslimin, al-Qur’an diyakini sebagai firman Allah SWT yang diturunkan kepada Rasulullah SAW; yang tertulis dalam mushaf, ditransformasikan secara mutawatir dari generasi ke generasi dan membacanya terhitung sebagai ibadah. Mu’tazilah adalah aliran rasionalis (dalam pengertian lebih mendahulukan akal…

Cerita Penghafal Alquran yang Berzina

Kemarin malam, saya berkunjung ke tempat teman, eks teman satu wisma dulu. Beliau dulunya dari fakultas teknik. Meskipun demikian, kesibukannya kini bukan di perusahaan, karena ia memilih untuk menyibukkan diri dengan menghafalkan Al-Qur’an. Bahkan, bukan hanya menghafalkan Al-Qur’an semata, tetapi…

Berinteraksi Dengan Al Qur’an

Allah SWT telah memberikan kemuliaan kepada umat islam dengan menganugerahkan kitab suci yang terbaik yang diturunkan kepada manusia. Allah juga telah memuliakan kita dengan mengutus nabi yang terbaik yang pernah diutus kepada manusia. Sesuai firman Allah SWT: “Sesungguhnya telah Kami…

Faedah Dari Setiap Surat (Bagian Pertama)

Makalah ini berisi kumpulan faidah-faidah yang telah dikumpulkan oleh penulisnya yaitu Abdul Malik bin Ahmad Ramdhani , materinya bercampur dari aqidah, tajwid dan tafsir. Dalam setiap surat beliau kupas satu ayat saja yang nanti akan bercabang pada faidah lainnya. Sebelum…

Nasr Hamid Abu Zaid dan Konsep Tentang Teks

Nasr Hamid Abu Zaid dalam karyanya Mafhum An-Nash belum terpengaruh oleh pemikiran-pemikiran posmodern sebagaimana Arkoun. Dia belum terjerumus jauh ke dalam pemikiran-pemikiran seperti Foucault, Nietzchze, Diedro dan lainnya. Nasr Hamid sebetulnya merujuk kepada Descartes dan gagasan skeptismenya dan lebih terpengaruh lagi…

Bagaimana Menyambut Bulan Ramadhan?

Segala puji bagi Allah semata, shalawat serta salam semoga terlimpah kepada Nabi Muhammad saw. Akan Datang Tamu Tercinta! Saudaraku muslim dan muslimah! Bagaimanakah perasaan anda jika ada seorang tamu yang anda cintai dan rindukan memberitahu, bahwa ia akan datang dan…

Perbedaan Konsep Islam Liberal dan Muktazilah Tentang Al-Quran

Perbedaan Konsep Islam Liberal dan Muktazilah Tentang Al-Quran – Menyimak buku, jurnal dan makalah-makalah yang dikeluarkan oleh Islam Liberal Indonesia lewat JIL-nya, akan kita dapatkan bahwa pendapat-pendapat mereka banyak mengekor kepada Nasr Hamd Abu Zaid yang banyak menaruh perhatian kepada…

jangan merehkan shalat

Hukum Meremehkan Shalat

“Maka datanglah sesudah mereka pengganti (yang jelek) yang meremehkan shalat dan menuruti hawa nafsunya, maka mereka kelak akan menemui kesesaatan. Kecuali orang yang bertaubat, beriman dan beramal shaleh.” (Qs. Maryam : 59-60) Ibnu Katsir dalam kitab kitab tafsirnya al-Quran al-‘Adzim…